Rangkaian Power Supply Variabel LM317
Untuk mengatur tegangan output dari rangkaian Power Supply Variabel LM317 ini dilakukan dengan mengatur potensiometer VR1. Pada rangkaian Power Supply Variabel LM317 dipasang LED sebagai indikator power dari rangkaian ini.
Secara garis besar rangkaian power supply variabel dengan IC LM317 pada gambar diatas terdiri dari beberapa bagian sebagi berikut.
- Penurun tegangan (Voltage Step-down), merupakan transformer CT 18V yang berfungsi untuk menurunkan tegangan AC 220V menjadi tegangan 18 Volt AC.
- Penyearah tegangan (rectifier), merupakan konfigurasi dioda D1 dan D2 dengan kapasitor elektrolit C1 yang berfungsi untuk menyearahkan tegangan AC menjadi tegangan DC.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar